Kepolisian Ungkap Nama Pemenggal Guru di Prancis - News Summed Up

Kepolisian Ungkap Nama Pemenggal Guru di Prancis


REUTERS/Charles PlatiauTEMPO.CO, Jakarta - Kepolisian Prancis akhirnya mengungkap nama pelaku pembunuhan guru bernama Samuel Paty. Di sana, kata Ricard, Abdoullakh Abouyezidovitch meminta tolong sejumlah pelajar untuk memberinya petunjuk di mana Paty berada dan seperti apa penampilannya. Adapun ia bisa memastikan bahwa Abdoullakh Abouyezidovitch adalah sosok baru di mata intelijen Prancis sehingga aksinya tidak tertebak. Per berita ini ditulis, Abdoullakh Abouyezidovitch telah tewas ditembak oleh Kepolisian pada Jumat kemarin, di hari yang sama ia memenggal Paty. Pembunuhan Paty oleh oleh Abdoullakh Abouyezidovitch tak ayal mengingatkan warga Prancis akan pembantaian di Charlie Hebdo.


Source: Koran Tempo October 18, 2020 04:30 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */