ACT Tasikmalaya sendiri akan mendistribusikan hingga 25 ribu liter air bersih per hari di wilayahnya. Irfan dari Masyarakat Relawan Indonesia (MRI) Tasikmalaya mengungkapkan, ketika kekeringan melanda, warga desa harus berupaya lebih untuk mendapatkan air. Sebagai bentuk kepedulian atas bencana kekeringan yang melanda Tasikmalaya, ACT bersama MRI Tasikmalaya pun memboyong mobile water tank untuk terus mendistribusikan pasokan air bersih. “Alhamdulillah, ACT Tasikmalaya menjadi lembaga yang pertama kali datang dan mendistribusikan air bersih untuk warga di wilayah Tasikmalaya. Termasuk Indramayu dan Purwakarta yang juga menjadi daerah terparah terdampak kekeringan di Jabar pada 2019 ini.
Source: Jawa Pos July 08, 2019 10:07 UTC