Kata Ahok soal Aktor Politik Tunggangi Aksi 4 November - News Summed Up

Kata Ahok soal Aktor Politik Tunggangi Aksi 4 November


JAKARTA, KOMPAS.com - Calon gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama menyiratkan persetujuan atas pendapat Presiden Jokowi yang menyebut aksi demo kemarin ditunggangi aktor politik. "Presiden sudah sampaikan ini ada aktor politik di belakang ini. Meski demikian, Ahok tidak tahu siapa aktor politik di balik aksi itu. Presiden Joko Widodo menuding kerusuhan yang terjadi di Jakarta pada Jumat (4/11/2016) malam didalangi aktor-aktor politik yang memanfaatkan situasi. Dan ini sudah ditunggangi aktor-aktor politik yang memanfaatkan situasi," kata Jokowi.


Source: Kompas November 05, 2016 14:46 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */