Jokowi Minta Masyarakat tak Ragu Vaksinasi Covid-19 - News Summed Up

Jokowi Minta Masyarakat tak Ragu Vaksinasi Covid-19


Jokowi mengatakan vaksin Sinovac dan AstraZeneca telah dinyatakan aman dan halal. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta masyarakat agar tak ragu melaksanakan vaksinasi Covid-19 jika sudah mendapatkan jadwal penyuntikan. Jokowi mengatakan, pelaksanaan vaksinasi massal ini merupakan bagian dari harapan dan ikhtiar untuk kembali hidup normal seperti sebelumnya. Pemerintah saat ini telah mendatangkan 53,5 juta dosis vaksin Covid-19 dari Sinovac dan AstraZeneca. "Angka tenaga kesehatan yang terpapar Covid-19, tingkat okupansi perawatan Covid-19 di rumah-rumah sakit, serta kasus aktif Covid-19 di semua daerah di Indonesia kini semakin menurun," ujarnya.


Source: Republika March 28, 2021 05:03 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */