Jaksa Lebanon Selidiki Dugaan Penyiksaan ke Warga Suriah - News Summed Up

Jaksa Lebanon Selidiki Dugaan Penyiksaan ke Warga Suriah


REPUBLIKA.CO.ID, BEIRUT -- Jaksa Agung Lebanon Ghassan Oueidat memerintahkan penyelidikan atas dugaan penyiksaan kepada lebih dari 20 warga Suriah oleh aparat. Dalam laporannya, Amnesty mengutip para tahanan yang mengatakan bahwa mereka menghadapi beberapa teknik penyiksaan yang biasa digunakan di penjara Suriah. Di mana mereka menghadapi banyak kengerian yang sama yang terjadi di penjara Suriah,” kata Marie Forestier, peneliti tentang hak-hak pengungsi dan migran di Amnesty. PBB mengatakan sembilan dari 10 warga Suriah di Lebanon hidup dalam kemiskinan ekstrem. Otoritas Lebanon secara sistematis menekan warga Suriah untuk kembali meskipun kelompok-kelompok hak asasi memperingatkan Suriah belum aman.


Source: Republika March 30, 2021 14:37 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...