Yang penting dia tinggalnya tidak di Indonesia," kata JK. Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) pun menginstruksikan agar pemerintah daerah memberikan layanan dan bantuan kepada para imigran tersebut. Semua dilayani di Aceh," kata JK di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Jumat (17/6). REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kapal yang mengangkut puluhan pencari suaka etnis Tamil asal Sri Lanka terdampar di Pantai Lhoknga, Aceh. Karena tujuannya bukan Indonesia dan dia tidak ingin tinggal di Indonesia.
Source: Republika June 17, 2016 09:18 UTC