Ini Daftar Penyakit yang Awalnya Pandemi Jadi Endemik - News Summed Up

Ini Daftar Penyakit yang Awalnya Pandemi Jadi Endemik


Perbedaan pandemi dan endemik tidak ditetapkan berdasarkan tingkat keparahan penyakitnya, tetapi sejauh mana penyakit itu menyebar. Contoh dari penyakit endemik adalah malaria, yang ditularkan dari nyamuk ke manusia. Sedangkan pandemi adalah peningkatan penyakit mendadak, yang telah menyebar di beberapa negara atau benua, serta menjangkiti banyak orang. Pandemi menjadi epidemiSepanjang sejarah umat manusia, tercatat sudah ada beberapa pandemi dahsyat yang pernah menyerang dan menimbulkan banyak korban jiwa. Beberapa pandemi akhirnya terhenti, namun sebagian tetap bertahan dan berubah menjadi penyakit endemik.


Source: Kompas March 01, 2021 07:41 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...