Direktur Pelaksana Dana Moneter Internasional (IMF) Kristalina Georgieva mengaku terpukau dengan transformasi pembangunan yang terjadi di Jakarta setelah dua dekade ia tidak mengunjungi ibu kota negara Republik Indonesia. https://t.co/S7gwq3OL2p — detikcom (@detikcom) July 18, 2022Direktur IMF, Kristalina Georgieva mengaku terpukau dengan transformasi pembangunan yang terjadi di Jakarta. Kemudian dilanjutkan oleh Gubernur Fauzi Bowo, Gubernur Joko Widodo dan Gubernur Basuki T. Purnama yang populer dengan panggilan Ahok. Pelanjut dan pencipta integrasi semua moda transportasi di DKI Jakarta adalah Gubernur Anies Baswedan, yang juga sebagai pembangun transformasi moda transportasi di Jakarta. Harapan, siapapun yang memimpin Jakarta pasca Gubernur Anies Baswedan, supaya terus mengobarkan semangat kolaborasi sebagai kata kunci untuk sukses mewujudkan kemajuan Jakarta dan Indonesia.
Source: Koran Tempo July 20, 2022 14:43 UTC