Habiskan Waktu di Pohon Baca - News Summed Up

Habiskan Waktu di Pohon Baca


-MENARIK MINAT: Sejumlah pelajar SDN Pucang 2.membaca buku yang digantung di pohon-pohon. JawaPos.com – Buku-buku bacaan terlihat bergelantungan di pohon ruang kantor SDN Pucang 2 Sidoarjo Jumat (4/11). Hampir setiap istirahat dan pulang sekolah, mereka memanfaatkan waktu luang untuk menikmati buku-buku di pohon baca. Kepala SDN Pucang 2 Yunis Rasmiyanti mengatakan, ide membuat pohon buku tersebut muncul sejak enam bulan lalu. Dia bersama guru-guru kelas mengumpulkan buku cerita anak-anak dan menggantungnya di setiap batang pohon.


Source: Jawa Pos November 05, 2016 10:24 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */