Gerindra Resmi Usung Prabowo Subianto di Pilpres 2019 - News Summed Up

Gerindra Resmi Usung Prabowo Subianto di Pilpres 2019


Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto saat berpidato di depan pendukungnya di Hotel Bumi Wiyata Depok, Jawa Barat, 1 April 2018. TEMPO/Friski RianaTEMPO.CO, Jakarta - Partai Gerindra resmi mengusung Ketua Umum Prabowo Subianto sebagai calon presiden pada pemilihan umum 2019. Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani mengatakan hal itu dilakukan setelah kader mendengar pidato Prabowo pada pembukaan Rapat Koordinasi Nasional Partai Gerindra. Baca: Usung Prabowo, Gerindra Tidak Takut Lawan Jokowi di Pilpres 2019Muzani mengatakan seluruh pengurus daerah secara bergantian menyampaikan keinginannya agar Prabowo maju sebagai calon presiden. "Atas dasar aspirasi tersebut, Partai Gerindra secara resmi mencalonkan Prabowo Subianto," kata Muzani.


Source: Koran Tempo April 11, 2018 07:41 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */