Guna menarik pemodal asing, Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Franky Sibarani bertemu dengan tujuh perusahaan Tiongkok di Hangzhou, Provinsi Zhejiang. Dua perusahaan Tiongkok yang bergerak di sektor otomotif dan pengolahan kayu menyampaikan minat berinvestasi. Fasilitas end to end services yang sama tentu dapat dinikmati investor Tiongkok yang lain,” ucapnya. Jika berinvestasi di Indonesia, mereka akan menjadi produsen otomotif kedua dari Tiongkok yang masuk setelah Saic Wuling General Motor (SWGM) sedang dalam masa konstruksi. JawaPos.com- Pemerintah terus mendorong masuknya investor asing untuk menanamkan investasinya di Indonesia.
Source: Jawa Pos June 17, 2016 02:26 UTC