Drama Pembajakan Pesawat DC 9 "Woyla" Garuda Indonesia... - News Summed Up

Drama Pembajakan Pesawat DC 9 "Woyla" Garuda Indonesia...


KOMPAS.com - Hari ini, 40 tahun yang lalu, atau tepatnya pada 28 Maret 1981, pesawat DC 9 milik Garuda Indonesia yang dikenal dengan sebutan "Woyla" dibajak. Pesawat yang memiliki rute Jakarta-Medan itu dibajak pada pukul 10.10 WIB sesaat setelah tinggal landas dari Palembang. Departemen Pertahanan dan Keamanan yang menangani pembajakan itu hanya mengatakan pembajak dapat berbahasa Indonesia. Baca juga: Mengenal Modus dan Tujuan Pembajakan Akun WhatsAppPembajak berjumlah lima orangDephankam kemudian menugaskan Wakil Panglima ABRI Laksamana Sudomo untuk menangani pembajakan pesawat itu. Baca juga: Spesifikasi Antonov AN 124-100, Pesawat Kargo Terbesar Kedua di Dunia yang Mendarat Perdana di Bandara Internasional Yogyakarta


Source: Kompas March 28, 2021 05:26 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */