Nasdaq composite index menguat 22,0 (0,43 persen) mencapai 5.184,2, sedangkan S&P 500 index turun 2,76 (0,13 persen) mencapai 2.170. Mengacu data Bloomberg, Selasa, Dow Jones Industrial Average (DJIA) ditutup melemah 27,7 poin (0,15 persen) mencapai 18.404. New York- Bursa saham Amerika Serikat (AS) Wall Street pada perdagangan Senin malam waktu setempat atau Selasa pagi WIB (2/8) bervariasi dengan kecenderungan melemah. Pergerakan bursa AS tak lepas dari laporan yang dirilis Institute for Supply Management (ISM) yang menunjukkan indeks manufaktur AS berada pada 52,6. Whisnu Bagus Prasetyo/WBPBloomberg
Source: Suara Pembaruan August 02, 2016 01:07 UTC