Dampak Pandemi, Hotel-hotel Accor Nyaris Tanpa Tamu - News Summed Up

Dampak Pandemi, Hotel-hotel Accor Nyaris Tanpa Tamu


JAKARTA, KOMPAS.com – Sekitar 30 persen hotel di Indonesia dari jaringan hotel Accor Hotels terpaksa tutup. Hotel-hotel yang masih beroperasi ini sebagian besar digunakan untuk karantina mandiri dan tempat singgah bagi tenaga kesehatan. Baca juga: Cerita di Balik Solidaritas Hotel untuk Tenaga Medis Covid-19VP Sales Marketing Accor Malaysia, Indonesia, dan Singapura, Adi Satria, menuturkan bahwa pandemi menyebabkan tingkat hunian menjadi 0 persen. “Tingkat hunian semua turun, kadang menjadi 0 persen kalau tidak ada tamu karena sektor pariwisata (yang tutup) di seluruh dunia. Baca juga: Accor Hotels Siapkan 4 Hotel untuk Tenaga Medis Covid-19Ia menambahkan kendati beroperasi tidak untuk para tamu, namun hal tersebut merupakan peluang bagi staf hotel untuk kembali bekerja.


Source: Kompas June 13, 2020 04:07 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */