Cina Operasikan Kereta Bawah Tanah tanpa Masinis 2017 - News Summed Up

Cina Operasikan Kereta Bawah Tanah tanpa Masinis 2017


REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- Jalur kereta bawah tanah tanpa masinis pertama di Cina diperkirakan akan mulai beroperasi pada 2017. Kereta bawah tanah itu diketahui memakai teknologi dalam negeri. Cina mulai mengembangkan sistem kereta bawah tanah otomatis pada 2012, dan telah menguasai teknologinya. Kereta bawah tanah Beijing jalur tiga, 12, 17, dan 19 serta seluruh jalur menuju bandara direncanakan juga akan beroperasi otomatis, tanpa masinis. Beijing diperkirakan bisa memiliki jalur kereta bawah tanah otomatis seluruhnya pada 2020.


Source: Republika August 29, 2016 06:33 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */