TEMPO/Aris Novia HidayatTEMPO.CO, Indramayu - Banjir pasang air laut atau rob menerjang permukiman warga di Indramayu. “Banjir pasang air laut pun jadinya masuk rumah warga dan menggenangi jalan-jalan desa,” ucap Edi. Kedua sungai, menurut Edi, tingkat sedimentasinya sudah cukup tinggi sehingga tidak lagi mampu menampung air saat terjadi rob. Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun, rob menerjang Desa Eretan Wetan, Kecamatan Kandanghaur, Kabupaten Indramayu, sejak April lalu. Rob datang terlalu sering dan menerjang saat warga seharusnya tengah beristirahat.
Source: Koran Tempo August 02, 2016 01:22 UTC