Balita Takut Saat Keramas, Coba Tiru Cara Unik Ini - News Summed Up

Balita Takut Saat Keramas, Coba Tiru Cara Unik Ini


Mereka takut air masuk ke dalam mata dan membuat mata perih. Jae, seorang ayah asal London menyampaikan keluhannya di media sosial saat mengajak anaknya yang masih balita dengan rambut keriting untuk keramas. Jae semula tidak tahu bagaimana cara mengajak buah hatinya yang masih berusia 1 tahun keramas. Berbeda dengan anak perempuannya yang lain yang masih berusia dua bulan. Jae dengan mudah mencuci rambutnya dan bayi itu menikmatinya.


Source: Jawa Pos November 05, 2016 09:14 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */