JAKARTA, KOMPAS.com - Penyanyi dangdut Ayu Ting Ting mengungkapkan sikap Adit Jayusman, pria yang saat ini sedang dekat dengannya. Ayu Ting Ting menuturkan selama mengenal Adit Jayusman, ia selalu diperlakukan dengan baik. Dikabarkan sudah dekat dengan keluarga dan orangtua Adit Jayusman, Ayu Ting Ting hanya bisa mensyukuri hal tersebut. Ketika ditanya kapan mengklarifikasi hubungannya dengan Adit Jayusman, Ayu Ting Ting mengatakan sudah mengklarifikasi lewat unggahannya. Baca juga: Tanggapi Kabar Putus dari Adit Jayusman, Ayu Ting Ting: Kami Sudah Terlalu Bahagia...
Source: Kompas November 10, 2020 12:11 UTC