Alasan DKI Mau Semprot Disinfektan Balai Kota Jakarta Tiap Pekan - News Summed Up

Alasan DKI Mau Semprot Disinfektan Balai Kota Jakarta Tiap Pekan


Petugas Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan DKI Jakarta saat melakukan penyemprotan disinfektan di Gedung DPRD DKI setelah ditemukannya kasus Positif Covid 19, Rabu 29 Juli 2020. Tempo/Taufiq SiddiqTEMPO.CO, Jakarta -Kepala Biro Umum Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Budi Awaluddin mengatakan bakal melakukan penyemprotan disinfektan untuk mensterilisasi kawasan Balai Kota DKI. Penyemprotan, kata dia, biasa dilakukan di gedung Blok G Balai Kota DKI. Selain itu, penyemprotan disinfektan juga dilakukan di lembaga yang terdapat pegawai yang reaktif Covid-19 saat dilakukan pemeriksaan rapid test. Sejumlah lembaga, kata dia, telah meminta melakukan penyemprotan disinfektan karena ditemukan pegawai yang reaktif atau positif Covid-19.


Source: Koran Tempo August 07, 2020 04:41 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */