Zakat Fitrah Kena Imbas Tingginya Harga Beras, Baznas Ungkap Potensi Kenaikan Hingga Rp 55 Ribu - News Summed Up

Zakat Fitrah Kena Imbas Tingginya Harga Beras, Baznas Ungkap Potensi Kenaikan Hingga Rp 55 Ribu


RADARCianjur.com – Kenaikan harga beras sepertinya akan mempengaruhi besaran zakat fitrah pada penyelenggaraan Idulfitri 2024 ini. Hal tersebut diungkapkan oleh Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) yang berencana menetapkan besaran zakat fitrah 2024 sebesar Rp 55 ribu untuk setara beras seberat 2,5 kilogram. Namun, besaran itu akan ditinjau kembali merespons kondisi harga bahan pokok saat ini dan nilainya naik menjadi Rp 55 ribu. Melansir Jawa Pos Sabtu (9/3/2024), dia mengatakan bahwa saat rapat manajemen akan ditetapkan Rp 55 ribu per kepala, mengingat harga beras yang naik tajam. Pimpinan Baznas Bidang Pengumpulan Rizaludin Kurniawan menambahkan, untuk mewujudkan target, Baznas berupaya melakukan berbagai strategi pengumpulan.


Source: Jawa Pos March 10, 2024 13:54 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...