Waspadai Akun Palsu di Instagram! Ini 2 Tips Mudah Mengetahui Akun Fake atau Bukan - News Summed Up

Waspadai Akun Palsu di Instagram! Ini 2 Tips Mudah Mengetahui Akun Fake atau Bukan


Berurusan dengan akun palsu dapat berujung Anda terkena scam atau mengalami hal-hal tak menyenangkan lainnya. Lalu, bagaimana cara membedakan akun fake di Instagram dengan akun manusia asli? Berikut dua tips mudah untuk mengetahui akun fake Instagram sebagaimana disarikan Kontan. Apabila setelah mengecek histori profil akun itu terindikasi fake atau palsu, jangan ragu untuk meningkatkan kewaspadaan. Cara mengetahui akun fake Instagram lewat pencarian foto


Source: Kompas May 28, 2022 10:47 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...