Video Kampanye Ahok Dinilai Strategi Kasar untuk Menang - News Summed Up

Video Kampanye Ahok Dinilai Strategi Kasar untuk Menang


REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Video kampanye Basuki-Djarot bertemakan 'Beragam itu Basuki-Djarot' terus menuai kontroversi. Video tersebut dinilai mencoreng arti dan makna dalam keberagaman dan toleransi yang sudah berpuluh-puluh tahun tumbuh di Indonesia. Video kampanye yang berdurasi sekitar dua menitan tersebut, menampilkan adegan aksi atau demo dari sekelompok orang yang berpakaian baju koko, berpeci, yang membawa spanduk 'Ganyang Cina'. Menurut Fahira, video kampanye tersebut tidak lebih dari sebuah bentuk kampanye yang menjual ketakutan, untuk mempengaruhi publik agar terpaksa memilih calon penyebar video tersebut. Baca juga, Video Kampanye Ahok-Djarot Dinilai Lecehkan Presiden Jokowi.


Source: Republika April 11, 2017 08:03 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...