Ucita Pohan Punya Trik Sederhana Supaya Makeup Tahan Lama - News Summed Up

Ucita Pohan Punya Trik Sederhana Supaya Makeup Tahan Lama


TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu cara untuk mempertahankan makeup di wajah adalah dengan menyemprotkan setting spray. Kamu tidak perlu lagi touch up setelah beberapa jam untum merapikan beberapa bagian makeup yang mulai pudar atau hilang sama sekali. "Banyak minum dan jangan sampai dehidrasi akan membuat makeup tahan lama di wajah dan kulit menjadi halus. Apabila memaksakan penggunakan makeup pada kulit yang dehidrasi, Ucita Pohan mengatakan, riasan wajah justru akan pecah dan terlihat tidak natural. Baca juga: 10 Langkah Terlihat Cantik tanpa MakeupBagi mereka yang memiliki kulit berminyak, Ucita Pohan menyarankan jangan langsung menggunakan bedak karena makeup akan terlihat terlalu berlebihan.


Source: Koran Tempo April 11, 2018 09:56 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */