TEMPO.CO, Surabaya - Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini menerima penghargaan sebagai alumni internasional terbaik dari Institute for Housing and Urban Development Studies (IHS). Namun, saat diberi kesempatan menyampaikan sepatah-dua kata, raut wajah Wali Kota Surabaya itu berubah. Risma terkenang perjuangannya saat menempuh pendidikan jurusan Urban Development di IHS Rotterdam Belanda, hingga akhirnya sekarang bisa menjadi Wali Kota Surabaya. Banyak hambatan dan tanggung jawab yang harus dipikul sangat berat,” ujar wali kota perempuan pertama di kota Surabaya itu dengan naba bergetar. Baca: Di Forum PBB, Risma: Kita Butuh Lebih Banyak Pemimpin WanitaUtusan Khusus Perwakilan Kerajaan Belanda Henk Ovink mengatakan Risma memang layak menyandang pemenang IHS Alumni International Awards 2016.
Source: Koran Tempo October 18, 2016 11:03 UTC