Telusuri Pencucian Uang Bupati Nonaktif Subang, KPK Periksa 4 Saksi - News Summed Up

Telusuri Pencucian Uang Bupati Nonaktif Subang, KPK Periksa 4 Saksi


Pada hari ini, Kamis (14/7/2016), KPK menjadwalkan pemeriksaan empat orang sebagai saksi dalam tindak pidana pencucian uang yang diduga dilakukan Ojang. JAKARTA, KOMPAS.com - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mendalami kasus dugaan korupsi yang melibatkan Bupati nonaktif Subang, Ojang Sohandi. Penyidik KPK telah menyita satu unit mobil Mazda milik Ojang yang diduga sebagai upaya pencucian uang. Mengenai dugaan pencucian uang ini, sebelumnya penyidik KPK juga telah memeriksa beberapa saksi. KPK menetapkan Ojang sebagai tersangka TPPU pada 25 Mei 2016.


Source: Kompas July 14, 2016 04:18 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...