Seleksi Masuk Pegawai dan Sekolah Kedinasan Harus Bersih dan Transparan - News Summed Up

Seleksi Masuk Pegawai dan Sekolah Kedinasan Harus Bersih dan Transparan


Pelaksanaan seleksi sekolah kedinasan(MI)SELEKSI penerimaan pegawai dan sekolah kedinasan adalah agenda tahunan Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham). Dengan menekankan prinsip bersih dan transparan, Kemenkumham kembali membuka seleksi Calon Taruna/i (Catar) Politeknik Imigrasi (Poltekim) dan Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (Poltekip) untuk Tahun Anggaran 2024. Baca juga : Perebutkan 1.563 Formasi, Calon PPPK Kemenkumham Ikuti Seleksi KompetensiAndika juga mengucapkan terima kasih kepada para peserta yang telah memilih sekolah kedinasan Kemenkumham. Sebagai tambahan, pelaksanaan seleksi penerimaan calon pegawai dan taruna/i sekolah kedinasan Kemenkumham menggunakan Aplikasi Bersih Rekrutmen (ABR). Kehadiran ABR diharapkan membuat proses penerimaan pegawai dan sekolah kedinasan lebih transparan, objektif, dan bersih dari kecurangan.


Source: Media Indonesia July 22, 2024 13:28 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...