Sejumlah Monyet Ekor Panjang Muncul di Sleman, Diduga Turun dari Gunung Merapi - News Summed Up

Sejumlah Monyet Ekor Panjang Muncul di Sleman, Diduga Turun dari Gunung Merapi


YOGYAKARTA, JOGLOSEMARNEWS.COM – Kedatangan sejumlah monyet ekor panjang (Macaca Fascicularis) di Dusun Rejodani, Sariharjo, Ngaglik, Sleman, membuat warga bertanya-tanya. Sebagaimana diketahui, habitat besar monyet ekor panjang berada di hutan-hutan lereng Gunung Merapi, yang jaraknya lebih dari 10 kilometer dari dusun itu. Setidaknya ada tiga ekor monyet ekor panjang memasuki dusun itu dan masih muncul pada Senin 6 Mei 2024, monyet kembali menampakkan diri di dusun tersebut. Akhmadi menambahkan kondisi makanan di puncak Merapi untuk kawanan monyet ekor panjang sendiri masih relatif tercukupi. Warga yang kedatangan monyet ekor panjang di Sleman sendiri masih berupaya menghalau monyet-monyet itu agar pergi keluar pemukiman.


Source: Koran Tempo May 06, 2024 23:32 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...