Sebanyak 2.465 Balita Alami Stunting, Pemkab Majalengka Lakukan Ini - News Summed Up

Sebanyak 2.465 Balita Alami Stunting, Pemkab Majalengka Lakukan Ini


REJABAR.CO.ID, MAJALENGKA-- Ribuan balita di Kabupaten Majalengka masih mengalami stunting. Penjabat (Pj) Bupati Majalengka Dedi Supandi mengatakan, pada 2023, kasus stunting di Kabupaten Majalengka mencapai 2.465 balita dari jumlah total yang diukur sebanyak 79.101 balita. Nantinya, akan dijadikan sampel saat Survey Status Gizi Indonesia 2024 dilaksanakan di Majalengka,’’ ujar Dedi, Selasa (15/10/2024). Pemkab Majalengka pun mengusung tema Menuju Majalengka Zero Stunting dalam Majalengka Berbicara (Mabar) volume ke-8 di Gedung Yudha Majalengka. Saat ini, Pemkab Majalengka menargetkan zero new stunting atau tidak ada kasus baru, dan menekan kasus stunting yang kini tersisa 3,12 persen.


Source: Republika October 15, 2024 12:29 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...