BANDUNG, KOMPAS.com - Derap langkah Wali Kota Bandung Ridwan Kamil mendadak cepat. Sorot matanya menajam, menengok tiap kamar yang berada di lorong gelap di sebuah panti pijat mesum bernama Illvsion di Jalan Ir. "Kumpulin semua terapis di satu ruangan," kata Ridwan kepada asistennya dengan nada tegas. Para terapis panik. Para terapis tak sungkan berkeluh kesah mulai derasnya tuntutan hidup, hingga menyinggung status para terapis yang mayoritas janda.
Source: Kompas September 24, 2016 00:33 UTC