IklanTEMPO.CO, Jakarta - Rizki Juniansyah menyumbang mendali emas untuk Indonesia dari pertandingan angkat besi kelas 73 kilogram di Olimpiade Paris 2024. Bertanding di South Paris Arena 6, Paris, Prancis, Kamis waktu setempat, atlet angkat besi asal Serang, Banten, ini menang dengan total angkatan 354 kilogram (kg). Dia melampaui Weeraphon Wichuma dari Thailand yang meraih perak dengan total angkatan 346 Kg, kemudian Bozhidar Andreev dari Bulgaria di posisi ketiga dengan total angkatan 344 Kg. IklanScroll Untuk MelanjutkanRizki menjadi salah satu dari tiga lifter Indonesia yang tampil di Olimpiade Paris 2024. Pilihan Editor: Komentar Veddriq Leonardo Usai Sumbang Medali Emas Pertama untuk Tim Indonesia di Olimpiade Paris 2024
Source: Koran Tempo August 09, 2024 02:51 UTC