IklanKetua Umum Pimpinan Pusat (Ketum PP) Muslimat Nahdlatul Ulama Khofifah Indar Parawansa, di Jakarta, Sabtu (20/1) mengatakan dirinya resmi bergabung dengan Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran pada Minggu besok (21/1). Surat penonaktifan sebagai Ketum PP Muslimat NU akan diserahkan kepada Pengurus Besar (PB) NU pada Sabtu malam ini. Video: ANTARA (Afra Augesti/Yogi Rachman/Fahrul Marwansyah/Hilary Pasulu)
Source: Koran Tempo January 21, 2024 06:34 UTC