TEMPO.CO, Jakarta – Ekonom sekaligus pengamat kebijakan publik UPN Veteran Jakarta, Achmad Nur Hidayat, menanggapi rencana presiden terpilih Pilpres 2024 Prabowo Subianto membentuk Kementerian Koordinator (Kemenko) Bidang Infrastruktur. “Pembentukan Kemenko Infrastruktur bukan hal mendesak. Selain itu, menurut Achmad, pembentukan Kemenko Bidang Infrastruktur berpotensi menambah beban anggaran. Di sisi lain, pembentukan Kemenko Bidang Infrastruktur tidak menjamin kontribusi nyata bagi percepatan pembangunan infrastruktur. Adapun salah satu Kemenko yang akan dibentuk Prabowo adalah Kemenko Infrastruktur.
Source: Koran Tempo October 08, 2024 01:47 UTC