Polri Utamakan Langkah Mitigasi untuk Antisipasi Aksi Anarkistis - News Summed Up

Polri Utamakan Langkah Mitigasi untuk Antisipasi Aksi Anarkistis


JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigadir Jenderal (Pol) Dedi Prasetyo mengatakan, aparat akan mengutamakan upaya mitigasi agar tindakan anarkistis tidak terjadi, misalnya negosiasi. Dedi menyebutkan, beberapa elemen masyarakat rencananya akan menggelar aksi di Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) pada hari ini, Rabu (22/5/2019). Baca juga: Diteriaki dan Dilempari Batu oleh Massa Aksi, Polisi Tetap Rapat Menjaga BawasluAkan tetapi, jika tindakan anarkistis tidak terhindarkan, polisi akan mengambil langkah tegas dan terukur. Baca juga: Aksi 22 Mei Jalan Depan KPU dan Bawaslu Ditutup, Ini Rekayasa Lalu LintasnyaSelain itu, polisi juga akan melakuka analisa dan evaluasi (Anev) perihal pengamanan aksi sebelumnya. Pasukan pengamanan Polri dan TNI akan ditambah dalam rangka jamin keamanan," ungkap Dedi ketika dihubungi Kompas.com, Rabu pagi.


Source: Kompas May 22, 2019 02:33 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...