Peneliti Ungkap 3 Teori Covid-19 Bisa Memicu Penyakit Diabetes - News Summed Up

Peneliti Ungkap 3 Teori Covid-19 Bisa Memicu Penyakit Diabetes


JawaPos.com – Selama pandemi Covid-19, diabetes menjadi kelompok yang rentan terinfeksi. Namun peneliti juga mengungkapkan fakta sebaliknya, yaitu Covid-19 justru bisa memicu diabetes. Studi menunjukkan bahwa pasien dengan diabetes, tiga kali lebih mungkin terinfeksi Covid-19 yang parah daripada mereka yang non-diabetes. Selain itu, dokter memperhatikan bahwa beberapa pasien tanpa riwayat diabetes justru jadi memiliki gejala penyakit gula tersebut saat berjuang dengan Covid-19. Baca Juga: 1 dari 10 Pasien Covid-19 Tak Sadar Ternyata Sudah Idap DiabetesDalam meta-analisis dari 8 penelitian yang diterbitkan pada November, para peneliti menemukan bahwa 14 persen pasien Covid-19 yang dirawat di rumah sakit mengalami gejala diabetes.


Source: Jawa Pos February 25, 2021 08:48 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */