Pasien Sembuh di Jawa Timur Lebih Banyak dari yang Tertular Covid-19 - News Summed Up

Pasien Sembuh di Jawa Timur Lebih Banyak dari yang Tertular Covid-19


JawaPos.com – Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19, Achmad Yurianto mengatakan Jawa Timur masih menjadi penyumbang kasus positif virus Korona terbanyak. Sementara yang dinyatakan sembuh berjumlah 252 orang. Kemudian di posisi kedua terjadinya penambahan kasus positif adalah Sulawesi Selatan dengan 125 orang dinyatakan terinfeksi virus Korona dan 36 orang dinyatakan sembuh. Posisi ketiga adalah Kalimantan Selatan sebanyak 123 orang tertular virus tersebut dan 22 dilaporkan sembuh. Posisi keempat adalah DKI Jakarta dengan laporan 121 orang tertular Korona dan 59 sembuh.


Source: Jawa Pos June 13, 2020 10:04 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */