Pasien Kanker Menang Lotere Rp 2 Miliar Sebelum Kemoterapi - News Summed Up

Pasien Kanker Menang Lotere Rp 2 Miliar Sebelum Kemoterapi


Tiket lotere Powerball di Hawthorne, California, Amerika Serikat, 13 Januari 2016. REUTERS/Lucy NicholsonTEMPO.CO, Jakarta - Seorang pasien kanker usus menang lotere US$ 200.000 atau sekitar Rp 2 miliar setelah dia membeli lotere dalam perjalanan ke rumah sakit untuk kemoterapi. Beruntung, Ronnie Foster memenangkan hadiah US$ 200.000 (Rp 2,8 miliar) dari lotere tersebut. Namun, dia terkejut ketika menggosok tiket lotere kedua. Foster memenangkan hadiah tertinggi terakhir dalam promosi Win It All lotere, yang dijadwalkan berakhir pada bulan November.


Source: Koran Tempo November 03, 2019 13:00 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */