Kontributor terbesar pendapatan diperoleh dari pesanan jarum suntik. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perusahaan bidang peralatan dan perlengkapan medis, PT Itama Ranoraya Tbk (IRRA) menargetkan peningkatan laba bersih di atas 20 persen atau senilai Rp 40 miliar pada akhir tahun ini. ADS merupakan alat suntik sekali pakai atau alat suntik dan telah mendapatkan sertifikasi dari World Health Organization (WHO). Selain itu, perusahaan telah menggelar RUPSLB para pemegang saham menyetujui perubahan anggaran dasar serta pergantian kepengurusan di dalam manajemen Itama Ranoraya. Selanjutnya Dewan Direksi, Heru Firdausi Syarif menduduki posisi Direktur Utama, kemudian Teten Wawan Setiawan, Pratoto Satno Raharjo, Hendri Herman sebagai Direktur Itama Ranoraya.
Source: Republika November 16, 2020 13:52 UTC