Pacu Ekspor, Pelabuhan Tanjung Priok Beroperasi 24 Jam - News Summed Up

Pacu Ekspor, Pelabuhan Tanjung Priok Beroperasi 24 Jam


Saat ini waktu produktif pelayanan di Pelabuhan Tanjung Priok baru 5 hari sepekanREPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Perhubungan (Kemenhub) terus berupaya meningkatkan jumlah ekspor melalui pelabuhan Tanjung Priok, waktu operasional pelayanan pelabuhan akan dilaksanakan setiap hari. Nantinya Otoritas Pelabuhan, Syahbandar, Bea Cukai, Imigrasi, Operator Pelabuhan, Bank dan stakeholder terkait akan melakukan pelayanan optimal secara terus-menerus selama 24 jam 7 hari seminggu. Setidaknya ada beberapa hal yang memang harus ditingkatkan, seperti meningkatkan waktu operasional pelayanan di Pelabuhan Tanjung Priok. “Berkaitan dengan jumlah hari produktif pelayanan, sebelum ini 3 hari, sekarang sudah 4-5 hari, kita ingin 7 hari. Setelah impor, dia kosong, dia dibawa ke Cikarang ke sini (Tanjung Priok) kosong.


Source: Republika July 08, 2019 01:44 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */