Inibaru.id - Cinta telah diinterpretasikan orang dalam berbagai hal. Dr Fahruddin Faiz, ahli filsafat dari Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, menerjemahkan cinta sebagai anugerah sekaligus amanah dari Tuhan. (Inibaru.id/ Rizki Arganingsih)Melalui acara bertajuk "Membumikan Cinta, Merajut Persaudaraan dalam Perbedaan" ini, Faiz pun membedah ketiga tingkatan cinta tersebut. Menurut pendapatnya, hakikat cinta pada sesama terdiri atas empat hal. Dia pun melanjutkan, hakikat cinta yang ketiga adalah majalul khoir, yang artinya orang lain adalah arena kebaikan bagi kita.
Source: Media Indonesia May 13, 2024 16:39 UTC