Mahfud Tegaskan Gatot Tetap Terima Bintang Mahaputera - News Summed Up

Mahfud Tegaskan Gatot Tetap Terima Bintang Mahaputera


REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD menegaskan, Panglima TNI Gatot Nurmantyo tetap menerima penghargaan tanda kehormatan Bintang Mahaputera. Mahfud menjelaskan, Gatot awalnya menyatakan akan menerima pemberian bintang jasa. Sebelum acara berlangsung, Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono menyampaikan Gatot tak bisa hadir dalam acara pemberian penghargaan ini. Karena itu, tanda jasa yang rencananya akan diberikan kepada Gatot pun akan diserahkan kepada negara. Namun, negara sudah menjalankan tugas dan kewajibannya untuk memberikan penghargaan tanda jasa kepada para mantan menteri dan mantan Panglima TNI maupun Kapolri.


Source: Republika November 11, 2020 04:41 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */