Longsor Cisarua Bandung Barat: 6 Wafat, 84 Orang Dilaporkan Hilang - News Summed Up

Longsor Cisarua Bandung Barat: 6 Wafat, 84 Orang Dilaporkan Hilang


Dari 111 orang itu rinciannya 6 orang tewas, 21 orang selamat, dan 84 masih dalam pencarian. Namun 84 orang itu belum dipastikan apakah mereka tertimbun longsor seperti korban tewas atau sudah mengungsi ke kerabatnya secara mandiri. Sedangkan sebanyak 21 orang dilaporkan selamat. Saat ini pihaknya masih terus mendata jumlah pasti korban terdampak longsor tersebut. Sebagian warga yang rumahnya radius 100 meter masih mengungsi, cuma kita akan pulangkan sebagian karena fokus pengungsian buat mereka yang rumahnya terdampak," kata Nur Awaludin.


Source: Republika January 24, 2026 15:57 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */