Lintas Bawah Mampang-Kuningan Kurangi 40% Kemacetan - News Summed Up

Lintas Bawah Mampang-Kuningan Kurangi 40% Kemacetan


Lintas Bawah Mampang-Kuningan Kurangi 40% Kemacetan[JAKARTA] Lintas bawah Mampang Prapatan-Rasuna Said, Kuningan, yang mulai diuji coba diklaim berhasil mengurangi 40 persen kemacetan. Selain mengurangi kemacetan, lintas bawah yang panjangnya 827 meter dengan lebar 14 meter juga dimaksudkan untuk mendukung jalur Transjakarta. Pembangunan lintas bawah Mampang-Kuningan menggunakan dana APBD DKI dan dikerjakan oleh Adhi Karya sebagai pelaksana kontrak dan PT Perentjana Djaja sebagai konsultan. Lintas bawah Mampang-Kuningan dibangun dengan struktur dinding menggunakan struktur pondasinsecant pile. Pengerjaan lintas bawah Mampang-Kuningan dilakukan pada akhir 2017 sejatinya telah diselesaikan pada Sabtu (7/11).


Source: Suara Pembaruan April 11, 2018 08:48 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */