"Lawan Arsenal Lebih Sulit daripada Manchester City" - News Summed Up

"Lawan Arsenal Lebih Sulit daripada Manchester City"


MANCHESTER, KOMPAS.com - Manajer Middlesbrough, Aitor Karanka, menilai hasil imbang kontra Arsenal, dua pekan lalu, lebih sulit ketimbang saat mencuri satu poin di kandang Manchester City. #UTB pic.twitter.com/XWOPt8NrVE — Aitor Karanka (@Karanka) November 5, 2016Kendati demikian, Karanka menilai perjuangan timnya lebih sulit saat menahan imbang Arsenal 0-0 di Stadion Emirates, pada pertandingan pekan ke-9, Sabtu (22/10/2016). "Dua minggu lalu di kandang Arsenal, laganya lebih sulit dibandingkan saat ini. Sebab, Arsenal tak mencetak gol dan kami bermain dengan lebih terorganisasi," ucap mantan asisten pelatih Jose Mourinho di Real Madrid ini. Hal tersebut menjadi modal bagus untuk menunjukkan siapa tim ini sebenarnya," kata pelatih asal Spanyol itu.


Source: Kompas November 06, 2016 04:44 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */