Lagi-Lagi Jokowi Minta Menunggu saat Ditanya soal Perombakan Kabinet - News Summed Up

Lagi-Lagi Jokowi Minta Menunggu saat Ditanya soal Perombakan Kabinet


JawaPos.com-Presiden Joko Widodo meminta semua pihak menunggu terkait perombakan atau reshuffle Kabinet Indonesia Maju yang isunya menguat selama beberapa pekan terakhir. Jokowi tidak menjawab pasti kapan perombakan kabinet itu akan dilakukan. Baca juga: Menkominfo Johnny Tegaskan Isu Reshuffle Kabinet Tidak BermanfaatIsu mengenai perombakan kabinet menguat beberapa pekan terakhir. Pada Kamis (5/1) lalu, Jokowi mengatakan perombakan kabinet bisa dilakukan kapan saja. Sebelumnya, Senin (2/1), Jokowi juga sempat mengimbau semua pihak agar menunggu kemungkinan adanya reshuffle kabinet.


Source: Jawa Pos January 24, 2023 09:17 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */