JawaPos.com – Program bayi tabung menjadi salah satu opsi yang bisa ditempuh bagi pasangan suami-istri untuk segera memiliki momongan. Namun, di masa pandemi seperti ini apakah tetap aman melakukan program bayi tabung? Menurut dokter Benediktus Arifin MPH SpOG(K), selama pandemi, pregnancy rate melalui bayi tabung tidak mengalami perubahan. Benediktus mengatakan, para ibu tak perlu khawatir untuk melakukan program bayi tabung di masa pandemi. “Per hari ada 1-2 pasien bayi tabung yang konsultasi lewat streaming,” ujar Amang.
Source: Jawa Pos November 10, 2020 11:07 UTC