Sebelum pertandingan dimulai, Menpora Imam Nahrawi dan Gubernur NTT Viktor Laiskodat ikut masuk ring bertanding dengan legenda tinju Indonesia Chris Jhon. Untuk memeriahkan pertarungan eksibishi tersebut Menpora pun bertingkah dengan tiba-tiba jatuh di hadapan Chris John, sembari tersenyum lebar dan Chris pun tertawa. Kejuaraan Tinju Dunia yang dipromotori oleh Fahiluka Surya Production ingin mencetak juara tinju dunia dari batas negara. Menpora bersedia menjalani tanding eksebisi melawan Legenda Tinju Dunia Indonesia Kelas Bulu yang telah mempertahankan gelar selama 18 kali, Chris John. "Ini sejarah baru bagi Indonesia khusunya NTT karena berkumpul para legenda Juara Tinju Dunia Indonesia, seperti Chris John dan Ellyan Pical, dan lainnya.
Source: Republika July 08, 2019 03:22 UTC