Kerap Reshuffle Menteri Ekonomi, Peneliti CSIS Sarankan Jokowi Pilih Kandidat Profesional - News Summed Up

Kerap Reshuffle Menteri Ekonomi, Peneliti CSIS Sarankan Jokowi Pilih Kandidat Profesional


Menurut Arya, selama menjabat periode 2014 hingga 2019, Jokowi acap melakukan reshuffle, khususnya menteri di bidang ekonomi. Arya berpendapat, pada pemerintahan periode keduanya hingga 2024 nanti, Jokowi sebaiknya memilih kelompok-kelompok profesional di kementerian bidang ekonomi atau birokrat senior yang berpengalaman. Bila pun memilih kelompok politikus, Jokowi disarankan benar-benar menimbang mengangkut tokoh-tokoh yang memiliki kapabilitas. Menurut Arya, kendati diduga menyediakan kursi untuk nama-nama anyar, Jokowi diprediksi tetap akan tetap mempertimbangkan sejumlah nama lawas. Politikus Golkar Airlangga Hartanto yang kini menjabat Menteri Perindustrian juga diramalkan bakal bertahan.


Source: Koran Tempo July 07, 2019 20:37 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */