Suasana sidang PHPU di MK. (MI/SUSANTO)KETIDAKSERIUSAN pihak yang beperkara dalam gugatan sidang perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) Pileg 2024 menjadi preseden buruk bagi kepercayaan publik terhadap jalannya tahapan pemilu. Hal itu disampaikan pengajar hukum pemilu dari Universitas Indonesia Titi Anggraini di Jakarta, kemarin. Dia menilai masih banyak peserta sidang, baik itu dari Komisi Pemilihan Umum (KPU), Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), maupun dari caleg dan partai, yang tidak serius dalam memperjuangkan kepentingan mereka di Mahkamah Konstitusi (MK). Selengkapnya baca di epaper Media Indonesia https://epaper.mediaindonesia.com/detail/kepercayaan-rakyat-dipertaruhkan
Source: Media Indonesia May 07, 2024 03:28 UTC