Kenali Teknik Pengomposan yang Baik - News Summed Up

Kenali Teknik Pengomposan yang Baik


Buruknya kualitas air merupakan contoh dampak dari tercemarnya lingkungan akibat sampah organik. Media sampah organik yang digunakan yakni sampah organik rumah tangga berupa sayuran busuk dan buah-buahan busuk. "Pelatihan yang efektif dapat membantu petani memahami proses pembuatan kompos dengan benar, termasuk pemilihan bahan baku yang tepat, teknik pengomposan yang baik, dan manajemen penggunaannya di lahan pertanian. Masyarakat cukup mengumpulkan sampah organik rumah tangga, apabila bentuknya besar disarankan untuk dipotong kecil-kecil agar mempercepat pembusukan. Setelah itu sampah organik diletakkan di sebuah ember, yang kemudian sampah ditimbun tanah dengan perbandingan sampah dan tanah 2:1.


Source: Kompas March 02, 2024 22:50 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...