Izin Tambang untuk Ormas, Masalah Besar bukan Maslahah Besar - News Summed Up

Izin Tambang untuk Ormas, Masalah Besar bukan Maslahah Besar


Izin Tambang untuk Ormas, Masalah Besar bukan Maslahah BesarOleh Parid RidwanuddinEksekutif Nasional WALHIPemberian izin tambang untuk ormas keagamaan lebih besar keburukan ketimbang manfaatnya. Sebab, sejak awal 2000-an, diskursus fikih dan ushul fikih (filsafat hukum Islam) memiliki warna baru. Lalu, apakah fikih atau ushul fikih masih bisa dipakai untuk memberikan justifikasi pada kerusakan lingkungan yang disebabkan oleh aktivitas tambang batubara? ada yang mengatakan, para kiai di PBNU memakai salah satu kaidah ushul fikih untuk memberikan justifikasi itu. Perlu diketahui, untuk sampai pada satu kesimpulan hukum atau fatwa, para ahli hukum Islam berpedoman pada sejumlah kaidah ushul fikih.


Source: Koran Tempo July 03, 2024 09:05 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...